Postingan

RUMUS RUMUS PADA MICSROFT EXCEL

Gambar
1. Cara Menjumlahkan di Excel (SUM) SUM adalah cara menjumlahkan di excel. Rumus dasar ini digunakan untuk melakukan penjumlahan angka yang sudah di input  di dalam sel tertentu. SUM juga dikenal sebagai rumus tambah excel. Misalkan, kamu ingin menjumlahkan angka dari sel A2 sampai A5, maka rumusnya adalah: =SUM(A2:A5) ‍ 2. Rumus Pengurangan Ada rumus penjumlahan, maka ada rumus pengurangan excel yang perlu kamu tahu. Rumus ini cukup mudah untuk digunakan. Sama dengan melakukan pengurangan tanpa excel, kamu cukup memasukan rumus pengurangan excel: =A1-B1 3. Cara Mengalikan di Excel Selanjutnya, kita akan membahas mengenai rumus perkalian excel. Mungkin beberapa dari kalian menganggap bahwa rumus ini sulit untuk digunakan. Padahal tidak sesulit yang dibayangkan, lho. Kamu cukup memasukan rumus perkalian ini di laman excel kamu: =A1*B1 ‍ 4. Rumus Pembagian Excel Ada rumus perkalian excel, maka ada rumus pembagian excel. Rumus ini berfungsi untuk membagi data di sel satu dengan sel lainny

FUNGSI TOOLS PADA MIKROTIK

Bridge: Berfungsi untuk menggabungkan beberapa ether menjadi 1 jaringan Switch: Berfungsi untuk menghubungkan beberapa alat untuk membentuk suatu Local Area Network (LAN). Secure: Berfungsi untuk mengizinkan perangkat pertama yang terhubung. Add if missing: Berfungsi untuk memastikan paket data diterima oleh VLAN.  Always strip: Berfungsi untuk meneruskan paket ke perangkat berikutnya.  Interface: Berfungsi untuk memudahkan dalam mengindetifikasi fungsi dengan mengganti nama ether sesuai dengan fungsinya.  VLAN ( Virtual Local Area Network ): Berfungsi untuk membuat beberapa jaringan di dalam 1 jaringan fisik. MTU: 1500. ( Maximum Transmission Unit ): Berfungsi untuk mengoptimalkan kinerja VLAN dan Ukuran standar ethernet. VLAN ID: Berfungsi untuk membedakan antara 2 Jaringan VLAN Wireless: Berfungsi untuk menyediakan konektivitas jaringan tanpa kabel. Mode: Ap Bridge: Berfungsi untuk menghubungkan perangkat nirkabel.  Band: 26Hz - B/G/N: Berfungsi untuk menyiarkan Wi-Fi untuk perangka

PENYELESAIAN UKK 2024 PAKET 2

Gambar
1. Pendahuluan:  2. Alat & Bahan: Pc 2 Mikrotik 2 Kabel RJ45 Internet  Aplikasi Winbox 3. Keselamatan Kerja:  Menggunakan kacamata anti radiasi. Tidak boleh membawa makanan dan minuman saat masuk ke Ruang Lab. Mengerjakan dengan sungguh-sungguh dan tidak boleh lengah sedikit pun. Pastikan tidak membawa alat yang mengakibatkan kebakaran. 4. Topologi:  5.  Langkah - Langkah Konfigurasi Wireless Router  Masuk ke aplikasi Winbox Pastikan klik "Mac Address" dan Connect. Ubah Password login  Dengan cara klik "System" lalu "Password" dan isi new password. Tambahkan VLAN Dengan cara klik "Interfaces" lalu klik + Vlan dan beri nama vlan Siswa & Guru, arahkan interface ke Ether 2 dan isi Vlan Id Siswa 10 dan Guru 20, Lalu oke.  Nyalakan WLAN Dengan cara klik "Wlan" dan klik ✔️. Isi Ip Address seluruh Vlan dan Wlan Dengan cara klik "Ip" lalu "Address" dan klik +, isikan Ip address sesuai berikut: Tambahkan Internet kepa